Bookmark and Share
Loading

Informasi CPNS di kalimantan selatan (kalsel) tahun 2010/ 2011

by Indra_doank on Nov.22, 2009, under

Bagikan
Sekilas tentang Propinsi Kalimantan Selatan (kalsel) :
Propinsi Kalimantan Selatan adalah salah satu propinsi Indonesia di pulau Kalimantan yang beribukota di Banjarmasin. Secara geografis Kalimantan Selatan berbatasan dengan Kalimantan Timur di sebelah utara, Kalimantan Tengah di sebelah barat, laut Sulawesi di sebelah timur dan laut Jawa di sebelah selatan. Di antara 4 provinsi di Kalimantan, wilayah Kalimantan Selatan adalah yang paling kecil yakni hanya seluas 36.985 km², meskipun demikian luas Kalsel lebih luas daripada provinsi Jawa Barat. Sesuai dengan sensus tahun 2007, jumlah penduduk Kalimantan Selatan atau kalsel adalah 3.374.082 jiwa. Sebagian penduduk Kalimantan adalah suku Banjar yang mencapai 87%, lalu suku Bukit, Bakumpai, Maanyan, Dusun Denyah, Dayak, Jawa, Madura, Bugis dll.
Mayoritas agama warga kalsel adalah Islam yang mencapai hingga 96,73%. Suku Banjar di kalsel terkenal sebagai pemeluk Islam yang taat hingga di salah satu kotanya yaitu Martapura mendapat julukan sebagai "Serambi Makkah-nya Kalimantan. Kalimantan Selatan sangat kaya dengan hasil alam seperti hasil hutan, kelautan, tambang terutama batubara dan biji besi. Bahkan kalsel adalah penghasil tambang batubara terbesar kedua setelah Kalimantan Timur. Selain hasil tambang Kalimantan Timur juga merupakan salah satu sentra pertanian dan perkebunan terutama padi, jagung, karet dan kelapa sawit.

Info CPNS Kalsel 2010 :
Sesuai ketetapan menteri dalam negeri tahun 2010, pemerintah daerah atau pemda Kalimantan Selatan akan membuka lowongan CPNS baru sebanyak 11.337. Selain itu, pemda kalsel juga akan menetapkan sebanyak 19.837 CPNS menjadi PNS (pegawai negeri sipil). Sebagian besar info lowongan CPNS kalsel adalah dari bidang pendidikan lalu kesehatan, pertanian, kehutanan dll. Informasi CPNS Kalimantan Selatan umumnya hanya diminati di daerah kota atau pemkot saja seperti info CPNS Banjarmasin, info CPNS Banjarbaru, CPNS Tabalong, CPNS Amuntai dll. Sedangkan info CPNS Kalsel 2010 yang kekurangan peminat adalah info CPNS Banjar, info CPNS Balangan, info CPNS Hulu Sungai dll. Untuk info CPNS kalsel selengkapnya silakan kunjungi situs resmi pemerintah daerah atau pemda Kalimantan Selatan di http://www.kalselprov.go.id/ atau situs resmi departemen dalam negeri. Informasi CPNS Kalsel akan kami update setiap 3 bulan sekali atau setahun 4 kali.
Informasi lowongan CPNS kalsel tahun 2010 yang terlengkap di provinsi Kalimantan Selatan atau (Borneo Selatan) meliputi 11 kabupaten dan 2 kotamadya Banjarmasin dan kota Banjarbaru. Lowongan CPNS Kalsel 2010 akan dibuka dalam 3 tahap. Tahap pertama akan dibuka pada tanggal 8 maret hingga 26 maret 2010 di kota Banjarmasin, kota Banjarbaru, Amuntai, Tanjung dan Kandangan. Pengumuman peserta yang lulus ujian CPNS di Kalimantan Selatan akan diumumkan pada tanggal 10 april 2010 melalui surat resmi yang dikirim ke alamat peserta CPNS. Bagi peserta yang lulus menjadi CPNS Kalsel akan dilantik pada tanggal 19 april 2010.
 
No. Kabupaten atau kota Ibukota No. Kabupaten atau kota Ibukota
1. Kota Banjarmasin Banjarmasin 8. Kabupaten Hulu Sungai Selatan Kandangan
2. Kota Banjarbaru Banjarbaru 9. Kabupaten Hulu Sungai Tengah Barabai
3. Kabupaten Tanah Laut Pelaihari 10. Kabupaten Hulu Sungai Utara Amuntai
4. Kabupaten Banjar Martapura 11. Kabupaten Tabalong Tanjung
5. Kabupaten Kotabaru Kotabaru 12. Kabupaten Tanah Bumbu Batulicin
6. Kabupaten Balangan Paringin 13. Kabupaten Tapin Rantau
7. Kabupaten Barito Kuala Marabahan      
Berita terbaru lowongan kerja CPNS Kalimantan Tengah (Kalteng) tahun 2010:
  • Info CPNS Banjarmasin
    Banjarmasin adalah ibukota dari propinsi Kalimantan Selatan. Suku Banjar adalah suku asli kota Banjarmasin sekaligus sebagai penduduk mayoritas. Jumlah penduduk kota Banjarmasin sesuai sensus resmi tahun 2009 adalah 6.083.224 jiwa. Info CPNS Banjarmasin sesuai informasi resmi departemen dalam negeri dan situs resmi pemerintah kota Banjarmasin. Tahun 2010, sesuai keputusan departemen dalam negeri republik Indonesia, kota Banjarmasin akan membuka lowongan CPNS sebanyak 1.732. Info CPNS Banjarmasin akan dibagi ke dalam 3 tahap. Tahap pertama akan dibuka pada tanggal 8 maret 2010 untuk posisi : dinas pendidikan kota, dinas agama, dinas pertanian, dinas kehutanan, dinas kelautan dan perikanan, dinas sosial, polisi pamong praja, dinas kesehatan, dinas tata ruang kota, dinas pajak dan bea cukai, dinas perdagangan, staff kejaksaan, staff kehakiman, dinas pemuda dan olah raga, dinas pendapatan kota dan staff bank BPD Kalsel. Tingkat persaingan untuk menjadi CPNS Banjarmasin sangat ketat, hal ini karena para peserta sangat banyak dan datang dari segenap wilayah Kalimantan Selatan dan daerah luar Kalimantan Selatan.
  • Info CPNS Banjarbaru
    Kota Banjarbaru adalah kota terbesar kedua di Kalimantan Selatan setelah kota Banjarmasin. Banjarbaru direncanakan sebagai pusat pemerintahan Kalimantan Selatan yang akan menggantikan Banjarmasin. Informasi CPNS Banjarbaru 2010 sesuai informasi resmi departemen dalam negeri dan situs resmi pemkot Banjarbaru. Tahun 2010 akan ditetapkan sebanyak 2.791 CPNS, pegawai honorer dan pegawai bantu menjadi pegawai negeri sipil penuh atau PNS dan membuka lowongan kerja CPNS baru sebanyak 1.047. Info CPNS Banjarbaru akan dibuka pada tanggal 8 maret 2010 dan berakhir pada tanggal 24 nopember 2010. Sebagian besar CPNS Banjarbaru akan ditempatkan di kantor dinas dan instansi pemerintah Kalsel di Banjarbaru. Info CPNS Banjarbaru akan kami update setiap 3 bulan.
  • Info lowongan CPNS Pelaihari
    Pelaihari adalah ibukota dari kabupaten Tanah Laut. Tahun 2010 pemkab. Tanah Laut akan membuka lowongan CPNS sebanyak 816 dan mengukuhkan sebanyak 1.176 CPNS menjadi PNS tetap. Lowongan CPNS Pelaihari kabupaten Tanah Laut akan dibuka mulai tanggal 24 maret 2010. Seleksi ujian masuk CPNS Pelaihari akan dilakukan pada tanggal 27 april 2010. Sektor pendidikan dan kesehatan adalah area yang paling banyak dibutuhkan. Pelantikan peserta yang lulus menjadi CPNS Pelaihari akan dilaksanakan pada tanggal 19 mei 2010.
  • Informasi CPNS kota Martapura
    Martapura adalah ibukota kabupaten Banjar. Martapura mendapat julukan sebagai "Serambi Mekahnya Kalimantan". Hal ini karena banyaknya pesantren dan masjid besar sehingga nuasan Islami sangat terasa diseluruh wilayah Martapura. Selain itu syariat Islam juga diterapkan di kota Martapura kabupaten Banjar. Martapura juga merupakan pusat dan aslinya suku di Kalimantan Selatan yaitu suku Banjar. Tahun 2010 pemerintah kabupaten Banjar akan membuka lowongan CPNS sebanyak 778 dan menetapkan sebanyak 1.374 pegawai bantu dan honorer menjadi PNS tetap.
  • Info CPNS Kotabaru
    Kotabaru adalah ibukota dari kabupaten Kotabaru. Tahun 2010 pemerintah kota Kotabaru akan membuka lowongan CPNS sebanyak 458. Sebagian besar lowongan CPNS Kotabaru akan ditempatkan sebagai staff atau pegawai di berbagai kantor dinas pemkab. Kotabaru. Info CPNS Kotabaru 2010 sesuai informasi resmi depdagri dan situs resmi pemkab. Kotabaru.
  • Info CPNS Tanjung
    Kota Tanjung adalah ibukota dari kabupaten Tabalong. Kota Tanjung kabupaten Tabalong memiliki letak yang sangat strategis karena berada di perbatasan antara Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah sehingga banyak sekali kantor beberapa perusahaan seperti kelapa sawit, karet dan batubara ada di kota Tanjung. Info CPNS Tanjung sesuai informasi resmi departemen dalam negeri dan situs resmi pemerintah kabupaten Tabalong. Tahun 2010 pemerintah kabupaten Tabalong akan membuka lowongan CPNS sebanyak 482 dan menetapkan sebanyak 896 CPNS, pegawai bantu dan pegawai honorer menjadi PNS tetap. Lowongan CPNS Tanjung dibagi menjadi 3 tahap. Tahap pertama akan dibuka sebanyak 192 lowongan. Posisi yang dibuka pada tahap pertama antara lain dinas kesehatan, dinas sosial, dinas pajak dan beacukai, dinas perhubungan, bank BPD Kalsel, dinas pertanian, dinas kehutanan, dinas pendidikan, dinas agama, dinas pemuda dan olahraga, polisi pamongpraja, guru, dinas pendapatan daerah dan badan arsip daerah.
0 komentar more...

0 komentar

Posting Komentar

Sms Gratis untuk semua kartu

bookmark at folkd